in
Continuous Improvement Program
- 13 Nov, 2015
Program perbaikan dan peningkatan terus menerus (continuous improvement) dan cost reduction, telah dijadikan salah satu strategi banyak perusahaan. Tidak saja untuk memenangkan persaingan, namun lebih dari, bagaimana menjadi yang terbaik dalam bisnisnya.